3 Cara Menggunakan Senjata AK Pada Free Fire (FF), Langsung Menang
Androidcame.com – Menggunakan senjata adalah salah satu teknik menyerang utama dalam game ini, Senjata AK adalah senjata yang sering di gunakan para pemain Free Fire karena senjata ini paling canggih di gunakan. Nah kali ini kita akan membahas bagaimana menggunakan senjata ini secara efektif agar kamu selalu menang bermain Free Fire. Salah satu senjata assault riffle yang sering ditemukan dan digunakan ketika bermain Free Fire adalah AK. Namun bukan berarti AK mudah untuk digunakan. Nah berikut adalah trik menggunakan AK di Free Fire.
AK menjadi senjata favorit karena satu hal yaitu damage besar yang dihasilkan. Senjata ini bahkan bisa merobek vest dan menghancurkan helm dengan sangat cepat. Selain itu, AK juga fleksibel untuk digunakan berperang jarak menengah, dekat bahkan jauh sekalipun. Tetapi bukan berarti sangat mudah untuk menguasai AK di Free Fire.
Berikut 3 Cara Menggunakan Senjata AK Pada Free Fire (FF), Langsung Menang :
1. Headshot (Cara menembak Tepat di kepala)
Pastikan bidikan ke arah kepala lawan alias headshot. Dengan menembak kepala lawan, maka damage yang diterima lawan akan sangat besar bahkan bisa lebih cepat membuat lawan knock. Kepala hanya memiliki pelindung berupa helm dan lebih mudah dihancurkan daripada vest yang digunakan di badan. Ketahanan helm juga lebih mudah ditembus peluru AK ketibang ke vest. Namun tantangan menargetkan kepala adalah kecilnya target untuk ditembak. Tetapi hasilnya sangat worth karena damage sangat besar.
2. Pasangkan Foregrip (Di coba ya)
AK memang memberi damage yang besar. Tapi kelemahan utama dari senjata ini adalah recoil yang sangat tinggi. Untuk mengurangi recoil dari AK, penggunaan foregrip adalah hal yang mutlak! Bahkan jika bisa sampai foregrip level maksimum. Dengan menggunakan foregrip, dan dikombinasikan dengan caa menembak tapping, akurasi menggunakan AK akan semakin tinggi dan seluruh peluru bisa menembak lawan.
3. Jangan Burst (Mantap)
Jangan melakukan burst atau berondongan senjata ketika menggunakan AK. Lakukan tembakan satu demi satu ke arah musuh. Tembakan secara burst atau memberondong hanya membuat peluru terbuang sia-sia. Memang akan memperbesar peluang mengenai sasaran, tetapi akan lebih banyak peluru yang terbuang sia-sia. Lakukan tembakan satu demi satu atau ada jeda antar tembakan agar lontaran peluru tidak menyebar dari target.
Setelah kamu mengguakan 3 tips ini pasti kau akan sering dapat Booyah dan selalu menang. Sekian dari artikel 3 Cara Menggunakan Senjata AK Pada Free Fire (FF), Langsung Menang.
Post a Comment for "3 Cara Menggunakan Senjata AK Pada Free Fire (FF), Langsung Menang"